Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

ARISTOTELES “BAPAK ILMU PENGETAHUAN”

Aristoteles adalah salah satu tokoh filsuf Yunani yang terbesar sepanjang sejarah ilmu pengetahuan, murid dari Plato (427 – 347 SM) dan guru dari Alexander yang Agung. Bersama dengan Socrates dan Plato, Aristoteles dianggap sebagai satu dari tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran barat.

Aristoteles lahir di Stagira, wilayah Chalcidice, Thracia, Yunani (dahulunya termasuk wilayah Macedonia tengah) tahun 384 SM. Ayahnya bernama Nicomachus adalah seorang ahli fisika kenamaan dan juga seorang ahli pengobatan (tabib) pribadi Raja Amyntas III dari Macedonia yang merupakan kakek dari Alexander yang Agung.


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

PENGARUH AIR DAN AMPAS TEH TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN SENGON



BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang
Indonesia terletak pada 6’LU sampai 11’LS serta 95’BT sampai 141’BT. Karena letak garis lintang Indonesia tersebut Indonesia memiliki iklim tropis, tentu saja dengan curah hujan yang tinggi. Karena Indonesia memiliki iklim tropis maka sudah sepatutnya negeri ini memiliki biodiversity yang sangat banyak. Banyak jenis flora maupun fauna yang dapat hidup di negeri yang mendapat julukan “gemah ripah loh jinawi”. Salah satunya ialah tanaman sengon, tanaman ini merupakan tanaman asli Indonesia. Tanaman ini dapat tumbuh dan berkembang dengan baik di negeri ini. Sebagaimana telah kita ketahui, akhir-akhir ini tumbuhan di bumi sebagian telah berkurang. Bukan hanya disebabkan karena adanya pemanasan global, namun juga disebabkan oleh ulah manusia sendiri.          

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KANTONG SEMAR (Nepenthes sp.) DI HUTAN SUMATERA, TANAMAN UNIK YANG SEMAKIN LANGKA

http://www.dephut.go.id/files/Fatahul-Azwar.pdf



Review:

Di dalam ilmu ekologi ada dua macam kajian yaitu sinekologi dan autekologi.  Setelah di baca dan dipahami secara seksama, tulisan   ini termasuk kedalam sinekologi. Sinekologi sendiri merupakan suatu hubungan yang melibatkan satu populasi yang saling berinteraksi terhadap sesama spesies dan juga terhadap lingkungan hidupnya.
Tulisan ini bermaksud untuk memberikan informasi mengenai kondisi Nepenthes sp. atau
yang lebih dikenal dengan sebutan kantong semar di wilayah Sumatera.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Pengertian Autekologi dan Sinekologi

EKOLOGI

::Pengertian ::
Istilah Ekologi diperkenalkan oleh Ernest Haeckel (1869), berasal dari bahasa Yunani, yaitu :
Oikos = Tempat Tinggal (rumah)
Logos = Ilmu, telaah

Oleh karena itu Ekologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan timbal balik antara mahluk hidup dengan sesamanya dan dengan lingkungnya.

Di dalam ekologi hutan ada dua bidang kajian, yaitu : Autekologi dan Sinekologi.
  • Autekologi yaitu ekologi yang mempelajari suatu spesies organisme atau organisme secara individu yang berinteraksi dengan lingkungannya. Contoh autekologi misalnya mempelajari sejarah hidup suatu spesies organisme, perilaku, dan adaptasinya terhadap lingkungan. Jadi, jika kita mempelajari hubungan antara pohon Pinus merkusii dengan lingkungannya, maka itu termasuk autekologi. Contoh lain adalah mempelajari kemampuan adaptasi pohon merbau (Intsia palembanica) di padang alang-alang, dan lain sebagainya.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS